Musik Banjari yang mulai langka , di SMPN 1 laren mulai di lestarikan. pada acara maulud nabi SAW siswa dan siswi menampilkan musik Banjari. Tahun ini memang musik banjari mulai di galakkan untuk memberikan solusi alternatif kepada siswa dan orang tuayang haus hiburan. penampilan musik banjari di dominasi anak anak kelas 7 dan 8. apalagi musik banjari pada semester genap ini di resmikan oleh kepala sekolah sebagai kegiatan ekstrakurikuler yang di pegang oleh mas Lamto. wah tambah semarak. latihan setiap hari kamis siang. Ya semoga musik banjari SMPN 1 LAREN bisa berbicara di tingkat kabupaten atau propinsi
Rabu, 23 Januari 2013
NGURIP - NGURIPI SIAR ISLAM
SMPN 1 Laren mencoba ngurip -nguripi siar islam melalui peringatan Maulud nabi SAW. Kegiatan ini di isi ceramah agama oleh KH. Agus Imam Syairozi atau gus Rozi. Dalam ceramahnya gus Rozi minta supaya orang tua / wali murid benar - benar memperhatikan putra - putrinya. bagaimana supaya putra dan putrinya mengidolakan nabi muhammad SAW bukan orang lain. Kegiatan hadiri oleh pak camat, kapolsek, kodim, kepala KUA.PPAI,UPT Dinas, tokok masyarakat, wali murid dan siswa SMPN 1 Laren.
Langganan:
Postingan (Atom)